fbpx
GameFever ID
News

[Spesial TGS 2018] Resident Evil 2 Remake Mengeluarkan Trailer Terbaru

Dan Ada Wong kali ini muncul ditrailer. 

Resident Evil 2 Remake mengeluarkan trailer terbaru untuk Tokyo Game Show 2018. Di trailer terbaru ini pemain bisa melihat Ada Wong yang sebelumnya sempat dileak, Selain itu trailer ini juga memperlihatkan beberapa bagian penting dari game ini, seperti adegan ending dari Resident Evil 2 dimana Claire melawan evolusi dari William Birkin. Berikut trailernya:

Resident Evil 2 Remake akan dirilis pada tanggal 25 Januari 2019 mendatang untuk konsol PC, PS4, dan Xbox One. Dan bagi kalian yang datang ke Tokyo Game Show, pastikan kalian mencoba game ini sendiri di booth Capcom.

Related posts

[Review] Dolmen – Masih Belum Cukup!

MongJi

Resident Evil Village Jadi Game Paling Laris di PlayStation Store Bulan Mei

MongJi

Monster Hunter: World Versi PC Resmi Copot Denuvo

MongJi

Leave a Comment