fbpx
GameFever ID
News

Blizzard Menghapus Layanan Loot Box dari Overwatch dan Heroes of The Storm di Belgia

Bukan hanya Dota 2 saja, termasuk Overwatch dan juga Heros of The Storm. 

Sebelumnya negara Belanda yang mengganti sistem loot box untuk game Dota 2, kali ini dari negara Belgia yang benar-benar menghapuskan sistem loot box untuk game Overwatch dan Heroes of The Storm.  Hal ini dikarenakan tidak sesuai dengan ketentuan yang sudah dibuat pemerintah setempat pada April lalu.

Untuk sementara pemain di Belgia tidak akan bisa membeli loot box untuk ke-2 game tersebut dan fitur ini akan segera di implementasikan dalam waktu dekat. Pihak Blizzard sendiri juga tidak mau menutup segala jenis kemungkinan untuk merubah keputusan ini. Apa mungkin akan seperti sistem loot box yang di Belanda untuk Dota 2?

Sumber: PC Gamer

Related posts

Overwatch Bakal Dapat Fitur Crossplay

MongJi

Jeff Kaplan Resmi Tinggalkan Overwatch dan Blizzard

MongJi

Overwatch 2 Tunjukkan Hero Missions, Map Baru, Tampilan Baru Hero

clauscj

Leave a Comment